Guntur Romli Sebut Formula E jadi Panggung Anies, Masica ICMI DKI Jakarta Beri Sindiran Menohok

Politikus PSI, Mohamad Guntur Romli secara terus terang menyebut ajang balapan Formula E merupakan panggung pribadi milik Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
Pernyataan Guntur Romli tersebut menyita perhatian masyarakat, salah satunya Ketua Masika ICMI DKI Jakarta Reiza Patters.
Reiza Patters beranggapan, jika Guntur Romli berserta gerombolannya sendiri yang mengidentifikasikan Anies Baswedan yang memiliki panggung Formula E.
Baca Juga: Bagai Bumi dan Langit, Habib Kribo Anggap Anies Bahayakan NKRI, Ganjar Sang Pemersatu
Reiza meneruskan jika ajang balapan Formula E tersebut ingin dibangun di daerah Monas namun tidak mendapatkan perizinan. Hal tersebut menyebabkan Anies selalu disalahkan.
Pernyataan Reiza terhadap Guntur Romli tersebut diketahui melalui akun Twitter pribadinya bernama @Reiza_Pattes.
“Guntur Romli bilang Formula E panggung pribadi Anies. Dia gak mikir apa? yang bikin jadi begitu kan dia sendiri sama gerombolanya,” tulis Reiza pada Kamis 2 Juni 2022.
“Awalnya Formula E itu mau diadakan di Monas supaya monas yang jadi icon, istana merdeka keliatan. Tapi ditolak dan mereka serang terus cari salahnya Anies,” sambungnya.
Reiza sangat menyayangkan jika Anies Baswedan harus mendapat serangan hujatan akibat pembangunan Formula E.
Ketua masika ICMI DKI Jakarta tersebut menyebut event Formula E merupakan ajang sekala Internasional yang membawa nama negara Indonesia.
“Serangan dilancarkan terus ke Anies soal ini, sehingga mereka gak sadar (mungkin karena t**ol) Formula E jadi identik dengan Anies. Padahal ini event internasional yang bawa nama Indonesia sebagai negara,” tuturnya.
Halaman BerikutnyaHalaman:
- 1
- 2
相关文章
Transisi Menuju Endemi, Pemprov DKI Atur Jam Kerja ASN
SuaraJakarta.id - Pemprov DKI Jakarta mengatur jam dan sistem kerja kepada aparatur sipil negara (AS2025-05-20Geledah Gedung DPRD DKI Jakarta, KPK Bawa Tujuh Koper Barang Bukti
SuaraJakarta.id - Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah selesai melakukan penggeledahan2025-05-20Bertemu Prabowo Subianto, Surya Paloh: Nasdem Siap Dukung Pemerintahan Baru
JAKARTA, DISWAY.ID- Ketua Umum Partai Nasdem, Surya Paloh mengatakan, pihaknya siap memberi dukungan2025-05-20Respon Jokowi Terkait Putusan Gugatan Pilpres di MK
JAKARTA, DISWAY.ID -Presiden Jokowi enggan menanggapi saat ditanya putusan Perselisihan Hasil Pemili2025-05-20Perkara UAS dan Singapura, Pakar Politik Minta Pemerintah Detailkan UU Radikalisme: Bagaimanapun...
Warta Ekonomi, Jakarta - Rancunya istilah radikalisme kembali mencuat setelah kasus penolakan Ustaz2025-05-20Buang Tinja di Kawasan Dukuh Atas, Sopir Truk Sedot WC Didenda Rp 5 Juta
SuaraJakarta.id - Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta menjatuhkan sanksi denda Rp 5 juta kepada sopir2025-05-20
最新评论